Postingan

Menampilkan postingan dari Mei, 2012

Belajar Kepribadian Dari Lebah

Gambar
1. Makanan lebah adalah sari bunga Dari dulu hingga sekarang, lebah selalu memakan sari bunga yang manis. Hal ini memberikan kita inspirasi untuk selalu memakan makanan yang baik dan jelas kehalalannya. Halal baik substansinya, maupun cara mendapatkannya. Pastikan bahwa apa yang kita makan adalah makanan yang halal dan bergizi, (dan bergizi itu tidak harus mahal).. 2. Ke mana pun lebah hinggap, tak ada ranting yang patah Tubuh lebah yang mungil, membuat ia leluasa terbang dan hinggap di mana pun tanpa merusak tempat ia berhenti. Sekecil apa pun sebuah ranting pohon, tak ada yang patah dihinggapi seekor lebah. Lebah tak pernah dapat masalah dan menjadi masalah di mana pun ia hinggap. Hal ini memberikan kita inspirasi untuk dapat beradaptasi dengan baik di mana pun kita berada. Di mana pun kita tinggal, kita harus bisa menyesuaikan diri dengan lingkungan masyarakat yang ada. Seperti kata pepatah, "Di mana bumi dipijak, di situ langit dijunjung." Sebisa mungkin kita menebar
CERDAS DALAM MEMAKNAI HIDUP Sebuah kisah dari kehidupan seorang anak perempuan yang berasal dari keluarga yang sederhana. Anak perempuan tersebut dipanggil ANI (samaran). ANI anak yang ke 5 dari 5 saudaranya. Sejak ia TK, ia memilikii banyak teman kompak untuk diajak bermain tetapi tidak berlangsung panjang. Saat itu tidak berlangsung panjang